LAZISMU menyediakan akses pelatihan komputer dan internet gratis untuk pelajar dari keluarga tidak mampu.